Iin Febrina
Bahan-bahan Resep Cara Membuat
- 500 gr ayam potong
- 7 siung bawang putih, haluskan
- 1/2 sdt merica
- Secukupnya garam
- 1 btr telur
- Secukupnya kaldu bubuk (saya gak pakek)
- 🍴Bahan pelapis🍴
- 5 sdk sayur tepung terigu
- 1 sdk sayur tepung maizena
Langkah
- Aduk rata ayam yg sudah dibersihkan dgn bawang putih+garam+merica. Simpan di kulkas, bukan di frezer yak.. Simpan beberapa jam di kulkas (saya semalaman).
- Keluarkan ayam dari kulkas, tambahkan 1 btr telur, aduk rata.
- Siapkan piring atau wadah lalu campurkan terigu dan maizena di piring tsb.
- Gulingkan potongan ayam ke dalam tepung satu persatu, remas2 lalu cubit2 agar tepung terlihat keriting.
- Goreng dalam minyak panas dgn api sedang agar ayam matang sampe dalam2nya yaa.. goreng hingga ayam berwarna agak kecoklatan. Angkat dan sajikan.
Sekian Tentang Resep Cara Membuat Ayam Goreng Tepung jangan abaikan juga Resep Gulai (Iga) Kambing Asli Porong Sidoarjo
Tidak ada komentar:
Posting Komentar