ummu fathi
Bahan-bahan Resep Cara Membuat Ceker
- 1 kg ceker ayam
- 5 batang daun kemangi ambil daunnya
- 🍳Bumbu halus
- 8 butir bawang merah
- 5 siung bawang putih
- 1 ruas kunyit
- 1 ruas jahe
- 1 sdm ketumbar (lupa ga pake)
- 5 buah cabe keriting merah
- 8 biji cabe rawit merah
- 1 butir tomat merah kecil
- 1 batang serai memarkan
- 3 lembar daun salam
- 2 lembar daun jeruk
- 1 ruas lengkuas memarkan
- 1 sdt merica bubuk
- secukupnya garam, gula dan penyedap
Langkah
- Bersihkan ceker ayam, buang kukunya lalu rebus sebentar. (gak juga gpp). Adek saya request cekernya yang empuuk bgt ampe ketulang2nya makanya direbus dlu nyanbi nyiapin bumbunya.
- Haluskan bumbu duo bawang, jahe, kunyit, ketumbar, duo cabe dan tomat lalu tumis hingga harum. masukkan daun salam,daun jeruk, lengkuas dan serai aduk2 hingga wangi.
- Masukkan ceker plus airnya juga masak hingga bumbu meresap. tambahkan garam,gula dan penyedap. koreksi rasa.
- Setelah hampir sat masukkan kemangi, masak hingga hampir layu lalu angkat.
Itulah tentang Resep Cara Membuat Ceker Ayam Rica-Rica jangan sampai kelewatan Resep Ayam Rica Rica Simpel
Tidak ada komentar:
Posting Komentar