Ads

Jumat, 06 Desember 2019

Resep Cara Membuat Pukis Tabur Meisis

Resep Cara Membuat Pukis Tabur Meisis -
  • 334 Suka
  • 19 Recook
  • Pukis ini memakai resep bu Sisca Seowitomo yang saya lihat di buku resep beliau. Saya tidak membuat sama persis dengan ibu siska ada beberapa bahan yang saya sesuaikan dengan stock yang saya punya.



    Fitri Sasmaya



    Resep Cara Membuat Bahan-bahan
    1. bahan biang:
    2. 3 sdm tepung terigu
    3. 1 sdt ragi instant
    4. 1/2 sdt baking powder
    5. 2 sdm gula pasir
    6. 5 sdm air
    7. bahan adonan:
    8. 2 butir telur
    9. 50 gram gula pasir (tambah jika suka manis)
    10. 125 gram tepung terigu
    11. 1/4 sdt garam
    12. 1/2 sdt baking powder
    13. 1/4 sdt vanilla bubuk (saya 1 sdt vanilla extract
    14. 150 ml santan sedang (asli santan dicampur air kelapa)
    15. 30 gram margarin/mentega, lelehkan. bisa pakai minyak sayur
    16. taburan :
    17. secukupnya meisis




    Langkah
    1. Ganti Siapkan semua bahan, timbang bahan2 yang perlu ditimbang
    2. Ganti Buat biang, campur semua bahan biang, diamkan selama 15 menit
    3. Ganti Kocok gula, telur, vanilla extract sampai mengembang.(saya pakai mixer) *ditahap ini bisa di kocok dengan mixer atau pakai baloon whisk saja.
    4. Ganti Masukkan tepung terigu, garam dan baking powder.aduk rata
    5. Ganti Masukkan bahan biang, aduk rata
    6. Ganti Tambahkan santan, aduk rata
    7. Ganti Tambahkan margarin/mentega cair atau bisa juga pakai minyak sayur
    8. Ganti Diamkan 30 menit *jika d kocok dengan baloon whisk diamkan selama 1 jam
    9. Ganti Panaskan cetakan, oles dengan minyak sayur, tuang adonan 1/2 saja, setelah timbul gelembung2 tutup beri topping meisis atau bisa disesuaikan dengan selera. Tunggu matang, angkat
    10. Ganti Sajikan
    11. Ganti Tekstur dalamnya, empuk banget.
    Tambah langkah


    Sekian Mengenai Resep Cara Membuat Pukis Tabur Meisis jangan lewatkan Resep Cara Membuat Pukis Pandan Dalilah

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar