Ads

Senin, 15 Juli 2019

Resep Cara Membuat Gulai Ikan Gabus

Resep Cara Membuat Gulai Ikan Gabus - Kangen masakan mak di kampung terobati klo dah masak beginian, untungnya stok ikan sungai di DURI masih melimpah, jadi klo kangen tinggal cus ke pasar and masak deh😍😘



drg.Ayanklee Lubis



Bahan-bahan 4 porsi
  1. 2 ekor Ikan Gabus Resep Cara Membuat Gulai
  2. 35 buah Cabe rawit
  3. 2 ruas Kunyit
  4. 2 siung Bawang merah
  5. 1 siung Bawang putih
  6. 2 lembar Daun salam
  7. 1 buah Jeruk Nipis
  8. 1,5 gelas Santan Kental/pati
  9. 1,5 gelas Santan encer/Air putih
  10. secukupnya Garam




Langkah 30 menit
  1. Bersihkan ikan gabus lalu tiriskan, Pipil cabe rawit lalu blender bsama kunyit sampe halus (saya suka pedes,bagi yg g kuat pedes takar sesuai selera aja ya)
  2. Bawang merah&putih di iris tipis(bole jg di geprek),masukkan santan encer+santan kental,cabe,daun salam lalu masak dg api sedang sambil terus di aduk biar santannya gak pecah
  3. Sesudah mendidih masukkan ikan, aduk2 sebentar lalu tambahkan garam+asam secukupnya, saya malahan tambahin rawit bulet2 😁lalu masak sampai matang,koreksi rasa dan Ikan gabus siap dihidangkan😄
Tambah langkah


Demikian tentang Resep Cara Membuat Gulai Ikan Gabus lihat juga Resep Oseng Sawi Tahu Bakso

Tidak ada komentar:

Posting Komentar