Lika Kurnia Asri
Bahan-bahan 5 porsi
- 1 L air
- 200-250 gr fillet ayam
- 300 gr labu kuning
- 1 bh kentang besar
- 1 bh bombay, cincang kasar, tumis smp matang & layu
- 1 sdm garlic bubuk (ganti 4 siung, goreng utuh jg bisa)
- 1/2 sdt merica bubuk
- 1/2 sdt kaldu bubuk
- 1.5 sdt garam
- 2 batang seledri besar (sy pakai jenis seledri juice)
Langkah 30 menit
- Didihkan air, masukkan ayam, labu, kentang, sampai empuk. 5 menit sebelum dimatikan apinya, tambahkan daun seledri (sy cm bagi seledri 4 bagian, g diiris tipis)
- Ganti Potong asal ayam, masukkan ke blender plus semua bahan rebusan. tambahkan bombay tumis. blender sampai halus.
- Tuang blenderan ke panci, tambahkan garam, lada, garlic bubuk, dan kaldu jamur, koreksi rasa, masak hingga matang, angkat.
Demikian Resep Labu Kentang Cream Soup jangan abaikan juga Resep Cara Membuat Sup Makaroni Wortel
Tidak ada komentar:
Posting Komentar