Ads

Senin, 22 April 2019

Resep Bihun Jagung Udang Baso Masak Sepinggan

Resep Bihun Jagung Udang Baso Masak Sepinggan - Masakan sepinggan atau one dish meal dimana semua lauk berjodoh dengan sayur, dalam satu pinggan, sangat praktis menurut saya, didalam masakan sudah terkandung protein, vitamin, karbohidrat, dsb, tergantung bahan masakan apa yang kita gunakan. Selain praktis, juga hemat waktu, bahan, tenaga, tapi maksimal kenyangnya, dan disukai keluarga saya tentunya😉. Bihun yang digunakan yaitu jenis bihun jagung, terasa empuk tidak mudah patah. Resep Bihun Jagung



Sri Ramadani



Bahan-bahan 4-6 porsi
  1. 150 g Bihun udang
  2. 1 butir telur
  3. secukupnya udang, baso, sawi hijau, bawang putih, bawang merah, garam, merica
  4. secukupnya kecap asin, kecap manis




Langkah 10 menit
  1. Tumis bawang putih, bawang merah sampai harum. Masukan telur, aduk menggumpal, masukan bakso, udang sampai berubah warna.
  2. Masukan bihun yang sudah di rendam air hangat 3 menit, sudah di marinasi dengan kecap asin dan manis.
Tambah langkah


Demikianlah mengenai Resep Bihun Jagung Udang Baso Masak Sepinggan jangan abaikan juga Resep Cara Membuat Dori Steam

Tidak ada komentar:

Posting Komentar