Ads

Rabu, 05 September 2018

Resep Maryam 'D-Mama (Martabak Bayam)

Resep Maryam "D-Mama (Martabak Bayam) - Kebetulan d kulkas ada daun bayam. Kata isteri ku "" mending bikin cemilan, k dapur yuk yah...."". Ternyata si daun bayam di sulap jd martabak....hmmmmm yummy abis.... Selain unt cemilan bs jg jd temen nasi putih hangat... Siiiip......



hery wahyudi



Bahan-bahan
  1. 2 btr Resep Maryam "D-Mama (Martabak telur
  2. 2 ikat bayam
  3. 2 siung bawang putih
  4. 3 sdm minyak goreng
  5. Secukupnya Garam + kaldu bubuk




Langkah
  1. Siapkan wadah, pecahkan telur beri garam dan kaldu bubuk kocok lepas, sisihkan
  2. Cuci daun bayam sampai bersih, iris kasar.
  3. Kupas bawang putih, cincang halus.
  4. Masukkan daun bayam, bawang putih ke adonan telur, aduk rata.
  5. Panaskan minyak (pake teflon ya..biar rata) masukkan adonan telur. Masak spt dadar telur. Masak hingga matang (api nya kecil aja spy bayam matang dan telur g kosong)
  6. Siap d sajikan...
Tambah langkah


Itulah tentang Resep Maryam 'D-Mama (Martabak Bayam) jangan sampai kelewatan Resep Cara Membuat Martabak Tahu Shakaela

Tidak ada komentar:

Posting Komentar