Ads

Selasa, 22 Maret 2016

Resep Cara Membuat Risoles Diomira

Resep Cara Membuat Risoles Diomira - Butuh kesabaran 😂 agar kulit risolesnya bagus.



riskiameliabintikkhaidir



Bahan-bahan
  1. 250 grm tepung terigu
  2. 2 telur
  3. Resep Cara Membuat 2 sdm tepung kanji
  4. secukupnya garam
  5. secukupnya minyak sayur
  6. secukupnya air
  7. 2 wortel
  8. 3 siung bawang merah
  9. 2 siung bawang putih
  10. secukupnya merica bubuk




Langkah 1/2 jam
  1. Untuk Kulit risolesnya mixerkan (tepung terigu, 1 telur, tepung kanji, garam dan air). Panaskan teflon, masukkan adonan sesuai besar/kecilnya teflon. Api sedang.
  2. Tumis bawang merah, bawang putih,garam, merica bubuk dan wortel. Smpai kering. Lalu angkat dan diamkan sbntr kira2 2mnit.
  3. Masukkan adonan yg ditumis td ke kulit risol. Lalu goreng. Dan terakhir sajikan sesuai selera. Selamat mencoba 😂.
  4. Lipat kulit risolnya yg sabar yaaaah 😆
Tambah langkah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar