Ukhty Maya
Bahan-bahan 10 porsi
- Bahan Kulit :
- 1 buah T Resep Cara Membuat Risoles empe (ukuran sedang)
- 1 ons Tepung Terigu
- 2 sdt Tepung Sajiku (serbaguna)
- 2 sdt Ladaku
- 3 sdt Penyedap Rasa (royco ayam)
- Secukupnya Kemiri (haluskan)
- Secukupnya Bawang Putih (haluskan)
- Secukupnya Air
- Bahan Isi :
- 1 bngkus Bihun
- 5 biji Cabe Rawit (iris tipis)
- 2 sdt Ladaku
- 2 sdt Penyedap Rasa (royco ayam)
- Secukupnya Kemiri (haluskan)
- Secukupnya Bawang Putih (haluskan)
Langkah 30 menit
- Potong tipis tempe untuk di jadikan kulit risoles nya. Buat adonan tepung, masukan semua bahan kulit kecuali tempe
- Tumis bahan isi, sampai matang. Diamkan hingga sejuk
- Ambil tempe yang sudah di iris tipis, beri isian bihun di atas nya kira2 1 sendak mkan. Gulung menggunakan tusuk gigi atau garpu untuk menahan agar tidak terlepas.
- Celupkan tempe yang sudah digulung ke adonan. Goreng hingga berubah warna kuning kecoklatan. Ulangi sampai irisan tempe habis.
- Tiriskan dan siap saji. Selamat mencoba
Tidak ada komentar:
Posting Komentar