Resep Beng-Beng Cookies Ismi Sabrina Ayunani
Bahan-bahan
- 1 liter kacang tanah kupas kulit ari
- 2 gelas aqua gula pasir
- 3 butir putih telur (-/+90gram)
- 50 gr coklat bubuk kualitas Bagus (elmer african red)
- secukupnya margarin untuk poles loyang
Langkah
- Ganti Sangrai kacang lalu remukkan (sy giling pake chopper sebentar sj asal hancur)
- Mixer gula pasir dan putih telur hingga kaku
- Masukkan coklat bubuk aduk rata
- Ganti Masukkan kacang remuk, aduk rata.
- Ganti Punya saya adonan agak kering,, poles loyang dg margarin lalu sy cetak dg cokkies cutter tangan dikasi margarin spy tdk lengket. klu adoan basah bs disendokkan sj
- Lalu panggang hingga matang
- Ganti Tadaa,,, jadipun,, wrnnya pekat pengaruh dr coklat bubuknya.
- Ganti Yg awalnya sy pikir gagal, tp disuka, stock tinggal dikit per hari ke 3 sesudah lebaran 😚
Sekian Mengenai Resep Beng-Beng Cookies / Kacang Coklat jangan lewatkan Resep Almond Crispy Cheese Cookies
Tidak ada komentar:
Posting Komentar