Ads

Minggu, 26 Mei 2019

Resep Cara Membuat Lento (Tempe)

Resep Cara Membuat Lento (Tempe) - Sebenarnya niat awal mau masak kering tempe (lagi) tapi mau digoreng kok bau tempe nya udah mau busuk akhirnya buat lento tempe ini deh



Aldila Delama



Bahan-bahan
  1. Tempe medem (mau busuk)
  2. Resep Cara Membuat Lento Bawang putih
  3. Cabe rawit
  4. sejempol Laos
  5. Daun jeruk
  6. Telur
  7. Garam
  8. Gula




Langkah
  1. Ganti Potong tempe terlebih dahulu, siapkan panci rebus tempe kurang lebih 5menit sudah cukup
  2. Ganti Siapkan bumbu halus (diulek ya) disini aku gak pakai laos, karena laos dikulkas habis LEBIH ENAKNYA pakai laos (laos diparut dulu) baru diulek biar mudah
  3. Ganti Setelah tempe mendidih, masukan ke baskom haluskan dengan ulekan kemudian jika sudah halus masukan bumbu halus tadi di aduk sampai merata jangan lupa beri garam dan gula secukupnya
  4. Ganti Siapkan wadah dan kocok telur tanpa ditambah garam lagi, dan panaskan minyak di api yang kecil
  5. Ganti Bentuk sesuai selera, sebelum digoreng lumuri atau celupkan ke telur agar tidak pecah saat digoreng
  6. Ganti Jika minyak sudah panas, masukan lento tempe goreng sampai kecoklatan, angkat dan sajikan
Tambah langkah


Demikian tentang Resep Cara Membuat Lento (Tempe) lihat juga Resep Sambel Tempe Pete Dan Kentang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar