Ads

Jumat, 26 April 2019

Resep Sapo Tahu Kaldu Udang

Resep Sapo Tahu Kaldu Udang - Hasil searching resep sapo tahu dari youtube, mantap rasanya... Maafkan baru ingat foto pas tinggal setengah mangkok. Hihihi...



Novi 🍳 Manov Kitchen



Bahan-bahan 3 porsi
  1. 5-6 bh udang (jangan buang kulitnya)
  2. Resep Sapo Tahu 1 bks tofu (potong2, goreng)
  3. 1 bh wortel. kupas, iris miring
  4. 6 bh jamur (me: campignon)
  5. kembang kol
  6. sawi hijau / bokcoy
  7. 1 bh bawang putih besar (keprek, cincang kasar)
  8. 1 bh bawang bombay kecil (iris besar2)
  9. 2 sdm saus tiram
  10. 1 sdm kecap ikan
  11. 1 sdt kecap Inggris (bs di skip)
  12. 1 sdm maizena (larutkan dgn air secukupnya)
  13. secukupnya merica




Langkah
  1. Ganti Rebus kulit udang dengan 1 gelas air (500 ml) untuk kaldu. Buang ampasnya. Sekaligus rebus wortel sampai 1/2 matang dengan kaldu ini
  2. Tumis bawang putih, bombay sampai harum. Masukkan udang kupas, tumis sampai matang, masukkan jamur, kembang kol, air kaldu + wortel.
  3. Masukkan sawi, tofu, saus tiram, kecap ikan, kecap Inggris.
  4. Masukkan larutan maizena, aduk rata hingga kuah mengental. Koreksi rasa, angkat, sajikan
  5. Tidak perlu pakai garam karena para saus sdh asin.
Tambah langkah


Sekian Resep Sapo Tahu Kaldu Udang jangan lewatkan Resep Cara Membuat Gule Udang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar