monsieuragung
Bahan-bahan
- 200 gram tepung cakra untuk kulit
- Resep Gyoza Jiaozi 130 gram air mendidih
- secukupnya garam
- 750 gram daging ayam giling
- 250 gram udang potong dadu kecil
- 200 gram tahu putih besar
- 4 batang daun bawang
- 7 siung bawang putih cincang
- 2 sdm saus tiram
- 1 sdm kecap inggeris
- 2 sdm minyak wijen
- 2 sdm kecap asin
- 2 sdm tepung maizena
- 1 sdm kaldu sapi bubuk
- secukupnya garam
- secukupnya lada
- secukupnya gula
- saus sambal tambah air gula untuk dipping sauce
Langkah 45 menit
- Untuk membuat kulit didihkan air lalu tuang ke tepung yg telah diberi garam, uleni, setelah kalis bagi seberat 10 gr, dan pipihkan dengan permukaan kulit berbentuk lingkaran
- Campurkan daging ayam, udang, serta bahan lainnya, aduk hingga rata
- Bentuk gyoza dengan cara ambil kulit gyoza dan beri isian sebanyak 1 sendok teh munjung dan lipat kulitnya
- Ganti Masak dengan cara panaskan minyak sedikit lalu tata seperti ini, saat bagian bawah mulai coklat, beri air lalu tutup, steam hingga matang
- Gyoza siap disajikan
Demikian tentang Resep Gyoza Jiaozi Mandu Or Whatever jangan lewatkan Resep Cara Membuat Steak Salmon Barbeque
Tidak ada komentar:
Posting Komentar