Aloysia Yossy
Bahan-bahan
- Resep Cara Membuat Cheesecake
- 5 butir telur
- 200 gram cream cheese
- 50 gram butter
- 100 ml whipping cream
- 7 sachet gula diabetasol
- secukupnya keju cheddar parut
Langkah
- Pisahkan kuning dan putih telur. Mixer putih telur dengan gula hingga softpeak. Sisihkan.
- Whip cream, cream cheese dan butter panaskan api kecil atau double boiler hingga butter mencair dan aduk hingga merata dgn whip cream dan cream cheese. Dinginkan suhu ruang.
- Masukkan adonan keju ke dalam kuning telur. Aduk dengan whisk sampai lembut.
- Ganti Masukkan adonan putih telur ke dalam adonan kuning telur. Aduk balik dengan spatula.
- Ganti Tuang ke dalam loyang. Panggang suhu 150°C selama 40 menit. Sesuaikan oven masing2. Dinginkan di suhu ruang, beri topping keju parut lalu masukkan ke kulkas. Siap dinikmati dalam keadaan dingin.
Demikianlah mengenai Resep Cara Membuat Cheesecake Keto jangan sampai kelewatan Resep Cara Membuat Rice Cooker Cheesecake
Tidak ada komentar:
Posting Komentar