Ads

Senin, 20 Mei 2019

Resep Cara Membuat Kering Tempe Simple

Resep Cara Membuat Kering Tempe Simple - Unie



Bahan-bahan
  1. 1 papan tempe, potong kecil dan tipis...lalu goreng kering
  2. 2 buah kentang, potong kecil dantipis...lalu goreng kering
  3. 1 plastik kecil kacang tana Resep Cara Membuat h
  4. 2 helai daun jeruk
  5. 2 helai daun salam
  6. Lengkuas
  7. 1 serai geprek
  8. 1 buah gula merah
  9. 1 buah asam jawa
  10. Bumbu halus:
  11. 4 siung bawang putih
  12. 4 siung bawang merah
  13. 2 buah cabe merah besar buang bijinya
  14. 2 buah cabe kecil
  15. secukupnya Garam
  16. secukupnya Gula
  17. secukupnya Royco




Langkah
  1. Goreng tempe, kentang dan kacang hingga kering.
  2. Haluskan bumbu hingga lembut. Setelah itu tumis hingga harum. Setelah harum tambahkan air sedikit, daun salam, daun jeruk, sereh, gulmer dan asam jawa. Masak hingga air menyusut dan gulmer menyusut.
  3. Setelah itu masukkan tempe,kentang dan kacang
  4. Aduk hingga tercampur rata.
  5. Pindah ditempat yg bisa utk disimpan, tunggu hingga dingin. Setelah dingin simpan dengan ditutup rapat. Dan siap dimakan kapan saja😁
Tambah langkah


Sekian Tentang Resep Cara Membuat Kering Tempe Simple berikutnya ada Resep Cara Membuat Tahu Bulat Lezat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar